10 Jenis Jamu Sehat, Nomor 9 Mengencangkan Miss V

- 14 Agustus 2022, 11:26 WIB
Ilustrasi: Jamu Kencur
Ilustrasi: Jamu Kencur /

Yang beli biasanya remaja putri, karena bisa mengatasi sakit perut saat datang bulan.

Selain mengatasi masalah haid, kunyit asam juga cocok bagi kamu yang sedang diet dan juga bisa mencerahkan kulit karena kunyit banyak mengandung antioksidan yang membantu meremajakan sel-sel tubuh.

Sinom

Jamu sinom ini hampir mirip dengan kunyit asam hanya saja bahan utamanya adalah sinom atau daun asam yang masih muda.

Dengan tambahan bahan biasanya temulawak, kunyit, kapulaga, kayu manis, pala, gula merah, serta gula pasir.

Jamu sinom bermanfaat untuk menambah nafsu makan, mengatasi peradangan lambung atau maag dan mengatasi masalah keputihan pada wanita.

Baca Juga: Kucing Membawa Pertanda, Baca Ulasan Ini Biar Anda Mawas Diri

Cabe Puyang

Jamu cabe puyang atau jamu pegal linu ini khasiat utamanya adalah menghilangkan pegal-pegal karena kecapekan, maupun sakit pinggang.

Selain itu juga bermanfaat untuk menghilangkan kesemutan.

Halaman:

Editor: Fahmi Gobel

Sumber: brilio.net


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x