Bayi Rewel Sakit Karena Tumbuh Gigi, Coba Obat Tradisional Ini

- 29 Agustus 2022, 23:43 WIB
Illustrasi - bayi tumbuh gigi.
Illustrasi - bayi tumbuh gigi. /Instagram /@inspirasinama_bayi

Sebagian orangtua mungkin tidak dapat langsung mengira bahwa rasa tak nyaman yang dialami anak adalah gejala tumbuh gigi.

Untuk itu, anda bisa menggunakan obat tradisional untuk mengatasi nyeri gusi, agar bayi tetap dapat melatih kekuatan giginya.

Anda bisa memanfaatkan minyak cengkeh yang telah dicairkan terlebih dahulu untuk mengobati nyeri  gusi pada bayi.

Kandungan alami cengkeh yang bersifat analgesik dan antiperadangan dapat membantu mengurangi rasa nyeri akibat tumbuh gigi.

Baca Juga: LPSK Khawatir Hadirkan Bharada E di Rekonstruksi Bersama Ferdy Sambo

Jika punya sisa cengkeh di dapur, Mama bisa membuat sendiri ramuan minyak cengkeh menggunakan cengkeh utuh. Caranya:

Masukkan 1 batang cengkeh utuh ukuran sedang. Bisa juga ditambahkan dengan bunga kamomil.

Tambahkan dengan 1 sendok makan minyak kelapa dan minyak zaitun ekstra virgin ke dalamnya.

Panaskan selama 10-15 menit.

Saringlah larutan tersebut dan biarkan hingga dingin.

Halaman:

Editor: Fahmi Gobel

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah