Rasa Takut Berarti Belum Dekat dengan Allah, Kata KH Buya Syakur Yasin Ini Bukan Syarat ...

- 16 Agustus 2022, 18:35 WIB
Kh Buya Syakur Yasin MA.
Kh Buya Syakur Yasin MA. /Tangkap Layar Youtube

PORTAL MINAHASA – Bila masih ada rasa takut dan sedih, berarti belum dekat dengan Allah, kata KH Buya Syakur Yasin.

Kata KH Buya Syakur Yasin, menjelaskan soal rasa takut dan sedih itu belum dekat dengan Allah.

Semua umat muslim, tentu ingin dekat dengan Allah Subhanahu Wa Ta'Ala.

Baca Juga: Ini Membooster Cara Tradisional Menjaga Imun Tubuh

Akan tetapi meski sudah melakukan berbagai Ibadah, masih ada juga yang masih terasa jauh dengan Tuhan.

Nah, apabila masih ada dua hal ini, yang disampaikan oleh KH Buya Syakur Yasin, masih ada dalam diri manusia, maka jangan mengklaim bahwa sudah dekat dengan Allah.

"Gantung diri itu bukan cara bisa melihat atau mendekatkan diri kepada Allah, atau punya harta yang banyak bisa beli apa saja, bukan itu," ceramah KH Buya Syakur Yasin, dalam channel Youtube.

Baca Juga: Selain Asam Jawa, Tambahkan Bahan Alami Ini untuk Membooster Imun Tubuh

Jika masih ada rasa takut dan sedih dalam diri manusia, berarti anda belum dekat dengan Allah.

Halaman:

Editor: Fahmi Gobel

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x