Italia Berpeluang Besar Gantikan Ekuador Jika Gagal Tampil di Piala Dunia 2022, Berikut Penjelasannya

- 10 Juni 2022, 20:11 WIB
Gli Azzuri Harus kembali Absen di Piala Dunia setelah Kalah dari Makedonia Utara / Instagram / @azzuri
Gli Azzuri Harus kembali Absen di Piala Dunia setelah Kalah dari Makedonia Utara / Instagram / @azzuri /

PORTAL MINAHASA – Italia berpeluang besar menggantikan Timnas Ekuador yang terancam gagal tampil di Piala Dunia 2022.

Jika nantinya Ekuador benar-benar didiskualifikasi dari Piala Dunia 2022, ada tiga negara siap untuk menggantikannya yaitu Italia, Chile, dan Kolombia.

Namun demikian, dibandingkan dengan Chile dan Kolombia, Italia disebut mempunyai peluang lebih besar untuk menggantikan Ekuador di Piala Dunia 2022.

Baca Juga: Barcelona Siapkan Alternatif Jika Gagal Datangkan Lewandowski, Bidik Striker Villareal

Timnas Ekuador terancam gagal tampil di Piala Dunia 2022 lantaran terganjal kasus dugaan pemalsuan dokumen pemain pada pada kualifikasi zona Amerika Selatan.

Kasus itu dilaporkan oleh Chile itu dilaporkan oleh Chile kepada FIFA yang mengeklaim memiliki bukti bahwa pemain Ekuador, Byron Castillo membuat dokumen ilegal terkait tempat dan tahun kelahiran sang pemain.

Melalui pengacaranya, Chile kemudian menyeret salah satu pemain Ekuador tersebut.

Kini mereka telah mengantongi bukti yang kuat untuk membuktikan tuduhan tersebut.

Baca Juga: Liverpool Dituntut Rp1,5 Triliun Jika Mau Bawa Darwin Nunez dari Benfica

Halaman:

Editor: Mulyadi Pontororing

Sumber: PRMN


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini