Bukan Hanya Campuran Mie dan Prekedel, Daun Wangi Ini Bisa untuk Asam Urat dan Hipertensi

- 21 Agustus 2022, 12:31 WIB
Dr. Apt. Kitoko M.Sc.
Dr. Apt. Kitoko M.Sc. /Yoyutube/

Baca Juga: Gadis Cantik Pembawa Baki, dan Deretan Nama-Nama Paskibraka HUT Kemerkedaan RI 2022

"Seledri bisa bermanfaat untuk penderita hipertensi dan menurunkan asam urat," ucap PHI.

Untuk cara praktis, solusinya begini.

"Jadi seledri dibuat teh herbal, ini bisa dicoba dan dikonsumsi setiap hari," ungkap Doktor Kintoko.

Selain itu, PHI ini juga menganjurkan perasan tebu.

"Perasan tebuh juga bisa digunakan untuk diabetes, walaupun dia manis," tutup Doktor Kintoko. ***

Halaman:

Editor: Fahmi Gobel

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini