Jenis-jenis Ramuan Jamu, Obat Tradisional Jawa yang Ampuh Atasi Penyakit

- 26 Agustus 2022, 16:10 WIB
Ilustrasi bahan rempah-rempah untuk membuat ramuan jamu.
Ilustrasi bahan rempah-rempah untuk membuat ramuan jamu. /Pixabay

PORTAL MINAHASA – Kebanyakan orang menyebut zaman dulu orang-orang jarang sakit dan berumur panjang. 

Salah satu alasannya adalah, dahulu orang sering mengkonsumsi makanan sehat.  Jika sakit pun hanya menggunakan obat tradisional.

Di Jawa, memang sejak dahulu kala sudah akrab dengan ramuan jamu tradisonal.  Jamu merupakan minuman herbal khas Indonesia, khususnya tanah Jawa.

Jamu biasanya terdiri dari berbagai jenis tanaman herbal dan rempah pilihan. Jamu tradisional nggak kalah manfaatnya dengan obat-obatan di apotek. Malah, jamu tradisional lebih alami dan bisa turut serta merawat warisan bangsa kita.

Baca Juga: Lakukan Hal Ini untuk Menghindari Tertular Hepatitis Akut

Jamu tradisional bisa kita diperoleh di kios tradisional, meskipun saat ini sudah banyak perusahaan obat yang membuat jamu instan. Namun tentu saja rasanya beda, jika minum langsung dari gelas yang dituang langsung oleh Mbok jamu-nya.

 

Beras kencur

Jamu beras kencur pasti sudah tidak asing lagi kan? Seperti namanya, jamu ini terdiri ekstrak kencur, beras, ekstrak jahe, dan ekstrak asam. Rasanya, manis dan segar. Cocok untuk anak-anak sampai dewasa.

Halaman:

Editor: Fauzi Amrullah Permata

Sumber: brilio.net


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x