Pulau Peucang Tempat Wisata Pilihan di Tanah Jawa, Jumpai Aneka Flora dan Fauna

- 3 Juni 2022, 10:32 WIB
Tempat Wisata Pulau Peucang di Taman Nasional Ujung Kulon
Tempat Wisata Pulau Peucang di Taman Nasional Ujung Kulon //blog.tiket

PORTAL MINAHASA – Tanah Jawa memang menyimpan banyak keistimewaa.  Salah satunya Tempat Wisata pilihan.

Di ujung paling barat Pulau Jawa sendiri terdapat sebuah Tempat Wisata menarik yang tak boleh dilewatkan, yakni Pulau Peucang.

Pulau ini terletak persis di sebelah timur Taman Nasional Ujung Kulon, Tempat Wisata Pulau Peucang memiliki pemandangan yang begitu memesona.

Baca Juga: UEFA Nations League Spanyol vs Portugal Berakhir Imbang 1-1

Tempat Wisata Pulau Peucang yang sudah disahkan menjadi situs warisan budaya UNESCO ini, Anda bisa dengan mudah menjumpai aneka flora dan fauna khas Banten, seperti rusa, banteng Jawa, merak hijau, lutung, dan sebagainya.

Baca Juga: Liverpool ‘Gigit Jari’, Kontrak Mohammed Salah Buntu, Sudah Ada Klub yang Sodor Penawaran ‘Gila’

Untuk bisa menikmati pasir putih dan birunya laut Tempat Wisata Pulau Peucang, Anda perlu melalui dermaga penyeberangan yang terdapat di Kecamatan Sumur (sekitar 9 jam dari Tangerang).  

Baca Juga: Wah, Lukaku Harus Kubur Angan Kembali ke Inter Milan Karena Hal Ini

Namun percayalah, rasa lelah akan terbayar begitu Anda menginjakkan kaki di Tempat Wisata Pulau Peucang, surga tersembunyi yang dimiliki Banten ini.***

Editor: Fauzi Amrullah Permata

Sumber: Traveloka


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini