Hati-Hati! Kebiasaan-Kebiasaan Sepele Ini Bisa Bikin Hepatitis!

- 30 September 2022, 19:49 WIB
Ilustrasi kebiasaan sepele yang ternyata bisa jadi jalur penyebaran penyakit Hepatitis.
Ilustrasi kebiasaan sepele yang ternyata bisa jadi jalur penyebaran penyakit Hepatitis. /Soompi/

Tergantung tingkat ketahanan tubuh orang yang terjangkit, kadang-kadang, Hepatitis tidak menunjukkan gejala. 

Baca Juga: Terganggu Iklan Saat Bermain Internet? Ini 5 Cara Menghilangkan Iklan Dari Google Chrome

Jika beruntung, penderita hanya perlu istirahat selama beberapa minggu untuk memulihkan diri dari Hepatitis. Jika tidak, Hepatitis akut yang dia alami berkembang menjadi Hepatitis Kronis menahun.

Oleh karena itulah, tindakan pencegahan menjadi lebih penting untuk dilakukan. Berikut beberapa kebiasaan sehari-hari yang harus dihindari agar tidak terjangkit Sakit Kuning alias Hepatitis:

 

Berbagi Makanan Atau Minuman

Salah satu jenis Hepatitis dapat berjangkit melalui air ludah. Ajari anak Anda tidak berbagi botol minuman atau mencicipi makanan kawan dengan peralatan makan yang sudah kawan tersebut gunakan.

Anda sendiri tentunya perlu mencontohkan dengan cara tidak melakukan hal yang sama, selain agar Anda juga tidak tertular Hepatitis.

 

Saling Meminjamkan Anting

Halaman:

Editor: Abhiseva Harjo Nugraha

Sumber: Healthy Children


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini