Awas Bahan Kimia Berbahaya, Simak Cara Cerdas Memilih Obat Tradisional yang Aman

- 25 April 2022, 13:22 WIB
Obat tradisional.
Obat tradisional. /Pexels.

PORTAL MINAHASA – Tidak dipungkiri, belakangan beredar informasi tentang obat tradisional yang mengandung bahan kimia.  Selain tidak sesuai dengan tradisi sebagai obat herbal alami, juga sangat berbahaya untuk kesehatan.

Obat tradisional adalah bahan atau ramuan bahan yang berupa bahan tumbuhan, bahan hewan, bahan mineral, sediaan sarian (galenik), atau campuran dari bahan tersebut yang secara turun temurun telah digunakan untuk pengobatan, dan dapat diterapkan sesuai dengan norma yang berlaku dimasyarakat.

 

Berikut cara cerdas mengetahui dan memilih obat tradisional yang aman:

 

Obat tradisional dibagi menjadi

  1. Jamu, klaim khasiat dibuktikan berdasarkan data empiris
  2. Obat herbal terstandard, klaim khasiat dibuktikan secara ilmiah / pra klinik, dan telah dilakukan standarisasi terhadap bahan baku yang digunakan dalam produk jadi.
  3. Fitofarmaka, klaim khasiat harus dibuktikan berdasarkan uji klinik, dan telah dilakukan standarisasi terhadap bahan baku yang digunakan dalam produk jadi

Baca Juga: Rocky Gerung Sebut Mata Uang Rupiah Terancam Diganti China

 

Obat Tradisional yang diedarkan di wilayah Indonesia WAJIB memiliki Izin Edar yang diberikan oleh Kepala Badan POM. Namun dikecualikan (tidak wajib memiliki izin edar ) :

Halaman:

Editor: Fauzi Amrullah Permata

Sumber: pom.go.id


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x