Haji Misbach, Tokoh PKI yang  Menggabungkan Islam dan Komunisme

- 10 September 2022, 13:35 WIB
Haji Misbach merupakan Tokoh PKI yang menggabungkan nilai Islam dan Komunisme
Haji Misbach merupakan Tokoh PKI yang menggabungkan nilai Islam dan Komunisme / /

Dikutip dari Museum Nusantara, pada kongres PKI di tahun 1923, ia memaparkan kedekatan ideologi Islam dan marxisme dengan berlandaskan pada dalil-dalil Al-Quran.

Salah satu pesan terkuat yang disampaikan Haji Misbach adalah muslim harus punya keberpihakan kuat ke kaum dhuafa dan tertindas.

Sejak saat itu, Haji Misbach memiliki julukan baru, yaitu “Haji Merah”.

Baca Juga: Menilik Sejarah G30S PKI 1965 dan Propaganda Keterlibatan Soeharto

Setahun setelah pidato berapi-apinya di kongres PKI, Haji Merah diasingkan ke Papua dan meninggal karena penyakit malaria 2 tahun kemudian.***

Halaman:

Editor: Mulyadi Pontororing


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x