Pemberontakan G30 S PKI 1965: 7 Peristiwa Penting yang Perlu Anda Ketahui

- 5 September 2022, 14:41 WIB
Ilustrasi. Tujuh Jenderal yang menjadi korban pembunuhan G30S PKI 1965.
Ilustrasi. Tujuh Jenderal yang menjadi korban pembunuhan G30S PKI 1965. /

PORTAL MINAHASA – Pemberontakan Gerakan 30 September Partai Komunis Indonesia (G30S PKI) pada 1965, menjadi salah satu tragedi paling berdarah dalam catatan sejarah Tanah Air.

Dalam banyak catatan sejarah disebut pemberontakan oleh PKI itu banyak menelan korban dari para jenderal petinggi militer TNI AD.

Selain pembantaian terhadap beberapa Jenderal TNI AD, pemberontakan berdarah ini juga disebut mengorbankan sejumlah tokoh masyrakat dan agama.

Baca Juga: Profil Singkat 7 Pahlawan Revolusi Korban Pemberontakan G-30S PKI

Peristiwa ini disebut dilatarbelakangi oleh persaingan politik antara PKI dan TNI saat itu.

Kekhawatiran PKI terhadap kondisi politik disebut mulai muncul saat kondisi kesehatan Presiden Soekarno yang memburuk.

Meski demikian, berbagai kebijakan yang diusulkan PKI diterima dan diterapkan seperti: mempersenjatakan Angkatan V (Buruh Tani) untuk menghadapi konfrontasi dengan Malaysia.

Serta pembubaran Masyumi karena dianggap bertanggung jawab atas peristiwa PRRI/Permesta.

Baca Juga: Biografi Pahlawan Revolusi Jenderal TNI Anumerta Achmad Yani Korban G30S PKI

Halaman:

Editor: Mulyadi Pontororing


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah