Sejarah Singkat Tiga Pemberontakan PKI Hingga Dibubarkan Pasca G30S 1965

- 11 September 2022, 11:37 WIB
Potret anggota Partai Komunis Indonesia (PKI).
Potret anggota Partai Komunis Indonesia (PKI). /Dok Perpusnas

PORTAL MINAHASA - Partai Komunis Indonesia (PKI) adalah nama terakhir dari organisasi ini, yang sebelumnya sempat beberapa kali berganti nama.

Sepanjang perjalanannya, PKI banyak melakukan pemberontakan di daerah-daerah.

Pada kesempatan ini kita akan melihat 3 pemberontakan besar PKI, selama perjalanannya secara singkat, sampai PKI benar2 dibubarkan dan dilarang di Indonesia.

Baca Juga: Game Assassins Creed Akan Segera Hadir Dalam Versi Ponsel

Pemberontakan Tahun 1926
Pemberontakan pertama atas nama PKI ini dilaksanakan di Jawa Barat dan Sumatra Barat. Sayangnya, pemerintah Belanda menanggapi terlalu emosional.

Boven Digul di Papua, menampung para pemberontak yang dibuang. Beberapa orang yang dianggap berpotensi membahayakan dibunuh oleh pemerintah dan sisanya dipenjara secara tidak manusiawi.

Bahkan pemerintah Belanda sudah seperti keblingsatan menyikapi PKI yang menunjukkan jiwa pemberontak kental.

Di tahun 1927 pemerintah menyatakan dengan tegas bahwa PKI merupakan organisasi terlarang yang setiap aktivitasnya dilarang.

Karena peraturan itulah, para kader PKI malah menyiapkan rencana pemberontakan di bawah tanah (back street).

Halaman:

Editor: Sandri Mokodompit

Sumber: sejarahlengkap.com


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah