Ini Efek Menakutkan Jika Anda Keranjingan Konsumsi Gula  

- 20 Mei 2022, 12:10 WIB
Hati-hati mengkonsumsi gula secara berlebihan, bisa berakibat buruk untuk kesehatan
Hati-hati mengkonsumsi gula secara berlebihan, bisa berakibat buruk untuk kesehatan /Image by Steve Buissinne from Pixabay

 

Meningkatkan Risiko Obesitas

Kelebihan gula pada tubuh akan disimpan dalam bentuk lemak. Itu sebabnya, konsumsi gula yang tinggi juga sangat berhubungan dengan peningkatan indeks massa tubuh (IMT), yang dapat berujung pada obesitas.

 

Tingkatkan Risiko Depresi

Efek samping gula berlebih yang juga harus diwaspadai adalah depresi. Mengonsumsi banyak makanan olahan, termasuk produk-produk gula tinggi, seperti kue dan minuman manis, dikaitkan dengan peningkatan risiko depresi.

Sebuah penelitian yang diikuti 8.000 orang selama 22 tahun menunjukkan, pria yang makan 67 gram atau lebih gula per hari, 23% lebih mungkin alami depresi daripada pria yang makan gula kurang dari 40 gram per hari.

Studi lain yang dilakukan pada 69.000 wanita menunjukkan, orang dengan asupan gula tambahan tertinggi berisiko depresi secara signifikan, dibandingkan mereka dengan asupan gula terendah.

 

Menurunkan Kualitas Sperma

Halaman:

Editor: Fauzi Amrullah Permata

Sumber: klikdokter.com


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini