Simak Tindakan Pencegahan Hepatitis Misterius Menurut Dokter Spesialis Anak

- 6 Mei 2022, 16:55 WIB
Ilustrasi - Cegah hepatitis misterius dengan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat.
Ilustrasi - Cegah hepatitis misterius dengan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat. /Pexels/cottonbro/

Kadang juga penyakit ini disertai demam ringan. Jika penyakit sudah semakin berat, maka gejalanya berubah menjadi air kencing warna pekat (seperti teh) hingga BAB berwarna gelap.

Jika anak mengalami gejala-gejala tersebut, orangtua diminta segera memeriksakan anak ke fasilitas pelayanan kesehatan terdekat untuk mendapatkan diagnosis awal.

Baca Juga: 5.589 Aduan Soal Pembayaran THR Diterima Kemnaker

Hanifah menekankan jangan menunggu hingga muncul gejala kuning bahkan sampai penurunan kesadaran. Sebab, kondisi tersebut menunjukkan bahwa infeksi hepatitis sudah sangat berat.

Bawalah anak-anak kita ke fasyankes terdekat untuk mendapatkan pertolongan dari tenaga kesehatan. Apalagi kalau sampai sudah terjadi penurunan kesadaran, maka kesempatan untuk menyelematkannya sangat kecil," tuturnya.***

 

Artikel ini sebelumnya telah tayang di Pikiran-rakyat.com dengan judul "Cegah Hepatitis Misterius Pada Anak, Simak Tindakan Pencegahan yang Harus Dilakukan"

Halaman:

Editor: Mulyadi Pontororing

Sumber: PRMN


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini